Bagi anda para penikmat kopi, pernahkah anda bayangkan ada kopi dijual dengan harga 700 Dollar per kilo. Ya, Kopi panama geisha, meski terdengar aneh namun kopi ini menjadi kopi termahal di dunia. Kopi panama geisha adalah salah satu varitas kopi robusta yang berasal dari Ethiopia dan berhasil dibudidayakan di wilayah …
Read More »Hari Batik Nasional Diperingati Serentak Setiap 2 Oktober
Tahukah anda bahwa 2 oktober diperingati sebagai hari batik nasional ?. Batik merupakan salah satu identitas bangsa indonesia dimata dunia dan tidak hanya orang indonesia saja yang menyukainya. Beberapa kepala negara juga tertarik dan mengkoleksi batik asal indonesia. Unesco pada tahun 2009 menyatakan bahwa batik adalah warisan budaya milik bangsa indonesia. …
Read More »Staf amazon dicurigai bocorkan data pengguna
Raksasa E-commerce Amazon sedang menyelidiki kebocoran data penggunanya. Amazon menduga kebocoran data ini dilakukan oleh para staf dan dijual pada pihak ketiga Menurut laporan Wall Street Journal, pegawai amazon menjual data pelanggan dan data rahasia lainnya kepada perusahaan yang menjual barang melalui Amazon. Terutama pada merchant yang berada di Cina. …
Read More »Akibat Kulit Kerang, Seorang Wanita Dipenjarakan
Akibat kulit kerang, seorang wanita dipenjara Akibat ketidaktahuannya bahwa mengambil kulit kerang dipantai adalah sebuah tindakan ilegal, seorang wanita harus merasakan dingin kamar penjara. Seorang wanita asal Texas harus menjalani hukuman penjara selama 15 hari sebagai sanksi atas tindakannya mengambil 40 kerang dilindungi di wilayah Key West, Florida. Diana Fiscal …
Read More »Warga Desa Bantai 300 Buaya di Sorong, Usai Tewasnya Seorang Warga
Warga desa bantai 300 buaya di peternakan provinsi papua barat sebagai balasan atas tewasnya seorang warga pada sabtu (14/07/2018). “Total 292 buaya dibunuh oleh ratusan penduduk usai meninggalnya seorang pria berusia 48 tahun yang tewas setelah memasuki area kolam pembiakan buaya”, diungkapkan oleh Basar Manulang, Kepala badan sumber daya alam …
Read More »